Penggunaan Geogebra Dalam Mencari Luas Lingkaran

Authors

  • Fina Melini Panduwinata Tanjung Universitas Alwashliyah Medan
  • Bettri Yustinaningrum Intitute Agama Islam Negeri Takengon, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.47662/jkpm.v3i2.682

Keywords:

Peningkatan Pemahaman Volume Tabung, Goegebra

Abstract

Geogebra dapat ditemukan dalam aplikasi yang mudah ditemukan dalam platform google dan aplikasi.  Hubungan dalam cara penggunaan dijelaskan dalam tulisan. Dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian tindakan kelas dengan menggunakan berbagai instrumen kepada para siswa untuk menemukan hasil penelitian yang terbaik. Ketika sudah dilakukan penelitian, maka akan ditemukan hasil siswa yang dapat dengan mudah dapat mengaplikasikan aplikasi geogebra dalam menemukan luas lingkaran. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas. Penelitian tindakan kelas merupakan “suatu proses penelitian yang merupakan paparan gabungan defenisi dari tiga kata yaitu penelitian, tindakan, dan kelas. Dimana penelitian adalah kegiatan mencermati suatu objek merupakan aturan tertentu untuk memperoleh data atau informasi yang bermanfaat bagi peneliti atau orang-orang yang berkepentingan dalam peningkatan kualitas di berbagai bidang. Setelah dilaksanakan kegiatan pelatihan penggunaan aplikasi geogebra pada pembelajaran materi lingkaran pada siswa. Siswa memahami dan mengenal aplikasi tersebut. Siswa juga menjadi ahli dalam membuat lingkaran dan unsurunsurnya pada aplikasi Geogebra. Dengan menjadi ahli dalam penggunaan aplikasi Geogebra, diharapkan siswa dapat memahami materi lingkaran lebih dalam dan juga materi selanjutnya yang berkaitan dengan materi yang sedang dipelajari.

Downloads

Published

2024-05-29

How to Cite

Tanjung, F. M. P. ., & Yustinaningrum, B. . (2024). Penggunaan Geogebra Dalam Mencari Luas Lingkaran. OMEGA: Jurnal Keilmuan Pendidikan Matematika, 3(2), 51–56. https://doi.org/10.47662/jkpm.v3i2.682

Issue

Section

Articles