HUBUNGAN PEMBELAJARAN DARING MASA PANDEMI COVID-19 TERHADAP STRES SISWA SMA NEGERI 1 MEDAN

Authors

  • Sukmawati Hia Prodi Ilmu Kedokteran Tropis, Fakultas Kedokteran, Universitas Sumatera Utara
  • Indri Adriztina Prodi Ilmu Kedokteran Tropis, Fakultas Kedokteran, Universitas Sumatera Utara
  • Arlinda Sari Wahyuni Prodi Ilmu Kedokteran Tropis, Fakultas Kedokteran, Universitas Sumatera Utara
  • Mustafa Mahmud Amin Prodi Ilmu Kedokteran Tropis, Fakultas Kedokteran, Universitas Sumatera Utara
  • Rini Savitri Daulay Prodi Ilmu Kedokteran Tropis, Fakultas Kedokteran, Universitas Sumatera Utara

DOI:

https://doi.org/10.47662/alulum.v12i1.590

Keywords:

Pandemi, Covid-19, Pembelajaran Daring, Stres, Remaja

Abstract

Pandemi Covid-19 telah memberikan dampak besar pada sistem pendidikan di seluruh dunia. Pembatasan sosial dan fisik yang diterapkan untuk memutus rantai penularan virus telah memaksa institusi pendidikan untuk beralih ke pembelajaran daring. Meskipun pembelajaran daring jauh lebih aman dari segi kesehatan, ini telah membawa tantangan baru bagi siswa, di mana mereka harus menyesuaikan diri dengan lingkungan belajar yang berbeda dan menavigasi kurikulum baru melalui platform virtual serta kurangnya interaksi langsung dengan guru dan teman sekelas, dan tuntutan akademis yang lebih berat di rumah. Jenis penelitian ini bersifat kuantitatif dengan desain penelitian cross sectional yang dilaksanakan di Sekolah Menengah Atas Negeri 1 Kota Medan. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 158 siswa. Metode analisis data dalam penelitian ini menggunakan analisis regresi logistik. Hasil penelitian menunjukkan terdapat pengaruh variabel pengaruh yang signifikan (p<0,05) antara variabel pembelajaran daring terhadap variabel stres pada siswa pada masa pandemi Covid-19.

References

Anugrahana A. 2020. Hambatan, Solusi dan Harapan: Pembelajaran Daring Selama Masa Pandemi Covid-19 Oleh Guru Sekolah Dasar. Sch J Pendidik dan Kebud. 2020;10(3):282-289. doi:10.24246/j.js.2020.v10.i3.p282-289

Fajriyah, D.I,. 2021. Hubungan Self Regulated Learning Dengan Stres Akademik Pada Siswa Sma Negeri 1 Paciran Selama Pembelajaran Daring Di Masa Pandemi Covid-19. Ind High Educ. 2021;3(1):1689-1699. http://journal.unilak.ac.id/index.php/JIEB/article/view/3845%0Ahttp://dspace.uc.ac.id/handle/123456789/1288

Guan, W.J., Ni, Z.Y., Hu, Y., et al.2019. Clinical Characteristics of Coronavirus Disease 2019 in China. N Engl J Med. 2020;382(18):1708-1720. doi:10.1056/nejmoa2002032

Holshue ML, DeBolt C, Lindquist S, et al. First Case of 2019 Novel Coronavirus in the United States. N Engl J Med. 2020;382(10):929-936. doi:10.1056/nejmoa2001191

Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. 2020. Kemkes Timeline Covid-19. Kementrian Kesehatan Republik Indonesia. Published 2020. https://www.kemkes.go.id/index.php

Lee, J., 2020. Mental health effects of school closures during COVID-19. Lancet Child Adolesc Heal. 2020;4(6):421. doi:10.1016/S2352-4642(20)30109-7

Livana, Mubin, & Basthomi Y. 2020. Penyebab Stres Mahasiswa Selama Pandemi Covid-19. Jurnsl Ilmu Keperawatan Jiwa. 2020;3(2):203-208

Kemendikbud. 2020. Surat Edaran Mendikbud Nomor 36962/MPK.A/HK/2020 Tentang Pembelajaran Secara Daring Dan Bekerja Dari Rumah Dalam Rangka Pencegahan Penyebaran Corona Virus Disease (COVID-19).; 2020. https://www.kemdikbud.go.id/main/blog/2020/03/se-mendikbud-pembelajaran-secara-daring-dan-bekerja-dari-rumah-untuk-mencegah-penyebaran-covid19

Medan, P., 2022. Data Statistik Covid-19 Pemerintah Kota Medan. Published 2022. https://covid19.pemkomedan.go.id

Oktavia, W.K.,Fitroh, R 2019 Faktor-faktor yang mempengaruhi stres akademik. Pros Semin Nas Magister Psikol Univ Ahmad Dahlan. Published online 2019:142-149. http://www.seminar.uad.ac.id/index.php/snmpuad/article/view/3416/741

PDSKJI. 2020. Infografik 5 Bulan Pandemi COVID-19 di Indonesia. Perhimpunan Dokter Spesialis Kedokteran Jiwa Indonesia. Published 2020. http://pdskji.org/

Utami S, Rufaidah A, Nisa A. 2020. Kontribusi Self-Efficacy Terhadap Stres Akademik Mahasiswa Selama Pandemi Covid-19 Periode April-Mei 2020. Ter J Bimbing dan Konseling. 2020;4(1):20-27. doi:10.26539/teraputik.41294

Zhu, N., Zhang, D., Wang, W., et al. 2020. A Novel Coronavirus from Patients with Pneumonia in China, 2019. N Engl J Med. 2020;382(8):727-733. doi:10.1056/nejmoa2001017

Downloads

Published

2024-01-26